Search

Jadi Aplikasi Super, Inilah Wujud Grab di Masa Depan! - CNBC Indonesia

Jakarta, CNBC Indonesia - President Grab Indonesia Ridzki Kramadibrata mengatakan Grab kini bulan lagi hanya bukan lagi perusahaan ride hailing atau transportasi online tetapi jadi Everyday Everything super App.

Menurut Ridzki, Grab sudah lima tahun di Indonesia dan memulai dengan bisnis ride-hailing mobil dan motor. Sekarang ini Grab sudah menjadi Everyday Everything Super App dengan berbagai layanan yang diberikan kepada masyarakat pengguna.

"Bukan hanya itu saja, mitra pengemudi juga sudah menjadi super app di mana mereka juga bisa berbelanja di situ (platform) sehingga bisa mendapatkan benefit-nya," ujar Ridzki Kramadibrata kepada CNBC Indonesia di Davos, Swiss, Kamis (23/1/2020).

Jadi Aplikasi Super, Ini Grab di Masa Depan!Foto: Grab Bike di Malaysia (dok: Grab)
Ridzki menambahkan meski sudah beralih menjadi super app, ride hailing tetap memberikan kontribusi utama kepada perusahaan. Kontribusinya bukan hanya dalam bentuk pendapatan tetapi juga menjadi enabler bagi bisnis-bisnis Grab lainnya.

Contohnya dalam bisnis GrabFood untuk pengantarannya membuatkan ride-hailing atau bisnis Grab Express juga butuh ride-hailing. "Kontribusi berikutnya adalah GrabFood. Bisnis ini tumbuh luar biasa. Tahun lalu sudah tumbuh tiga kali. GrabFood juga sudah leading sebagai pilihan masyarakat," jelasnya.

Let's block ads! (Why?)



"masa" - Google Berita
January 25, 2020 at 11:31AM
https://ift.tt/30QJQy5

Jadi Aplikasi Super, Inilah Wujud Grab di Masa Depan! - CNBC Indonesia
"masa" - Google Berita
https://ift.tt/2lkx22B

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Jadi Aplikasi Super, Inilah Wujud Grab di Masa Depan! - CNBC Indonesia"

Post a Comment

Powered by Blogger.