Bisnis.com, JAKARTA–Setiap tahun pada tanggal 8 Maret selalu diperingati sebagai Hari Perempuan Internasional, berbagai acara di seluruh dunia di gelar untuk merayakan pencapaian perempuan sepanjang sejarah.
Hari Perempuan Internasional tahun ini mangangkat tema I am Generation Equality: Realizing Women’s Rights. Perempuan Indonesia juga ikut memperingati hari tersebut dengan menggelar aksi di berbagai kota.
Dalam aksinya mereka menyerukan aspirasi kaum perempuan dari dewasa hingga anak, seperti kekerasan kepada kaum wanita hingga pencenggahan perkawinan anak guna menekan angka perkawinan usia dini yang masih marak terjadi.
Berikut berbagai aksi Hari Perempuan Internasional di Indonesia yang terekam kamera:
Peserta aksi mengikuti acara peringatan Hari Perempuan Sedunia di Jalan M.H Thamrin, Jakarta, Minggu (8/3/2020). Dalam aksi tersebut mereka menuntut pentingnya perubahan sistemik untuk menghapuskan kekerasan terhadap perempuan. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Peserta aksi mengikuti acara peringatan Hari Perempuan Sedunia di Jalan M.H Thamrin, Jakarta, Minggu (8/3/2020). Dalam aksi tersebut mereka menuntut pentingnya perubahan sistemik untuk menghapuskan kekerasan terhadap perempuan. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Peserta aksi mengikuti acara peringatan Hari Perempuan Sedunia di Jalan M.H Thamrin, Jakarta, Minggu (8/3/2020). Dalam aksi tersebut mereka menuntut pentingnya perubahan sistemik untuk menghapuskan kekerasan terhadap perempuan. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Seorang anak membawa poster saat aksi peringatan Hari Perempuan Internasional di Makassar, Sulawesi Selatan, Minggu (8/3/2020). Aksi tersebut untuk mensosialisasikan pencegahan perkawinan anak guna menekan angka perkawinan usia dini yang masih marak terjadi. ANTARA FOTO/Arnas Padda
Sejumlah perempuan melakukan aksi Women's March Surabaya di Surabaya, Jawa Timur, Minggu (8/3/2020). Aksi itu menyerukan sejumlah aspirasi salah satu diantaranya 'Hentikan Kekerasan Terhadap Perempuan'. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
Peserta aksi membagikan bunga kepada seorang perempuan saat memperingati Hari Perempuan Sedunia di Kudus, Jawa Tengah, Minggu (8/3/2020). Aksi oleh Mahasiswa Pergerakan Mahasiswa Muslim Indonesia (PMII) dengan membagikan bunga itu sebagai bentuk seruan agar lebih menghargai hak perempuan dan menghentikan segala bentuk kekerasan dan diskriminasi terhadap perempuan. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho
Perempuan dari Komunitas Rumpun Indonesia membawakan Tarian Laras Bambu saat peringatan Hari Perempuan Internasiona di Taman Cikapayang, Bandung, Jawa Barat, Minggu (8/3/2020). Tarian tersebut merupakan simbol yang melambangkan kehadiran, suara,toleransi serta kebersamaan perempuan sebagai bentuk aspirasi perempuan pada ruang publik. ANTARA FOTO/Novrian Arbi
Peserta aksi mengikuti acara peringatan Hari Perempuan Sedunia di Jalan M.H Thamrin, Jakarta, Minggu (8/3/2020). Dalam aksi tersebut mereka menuntut pentingnya perubahan sistemik untuk menghapuskan kekerasan terhadap perempuan. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Peserta aksi mengikuti acara peringatan Hari Perempuan Sedunia di Jalan M.H Thamrin, Jakarta, Minggu (8/3/2020). Dalam aksi tersebut mereka menuntut pentingnya perubahan sistemik untuk menghapuskan kekerasan terhadap perempuan. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Ada saldo Go-Pay sebesar 50 ribu untuk Sobat Bisnis dengan isi di sini!
"masa" - Google Berita
March 08, 2020 at 05:25PM
https://ift.tt/2wDJU9q
BERITA FOTO : Aksi Perempuan Untuk Masa Depan Indonesia - Bisnis.com
"masa" - Google Berita
https://ift.tt/2lkx22B
Bagikan Berita Ini
0 Response to "BERITA FOTO : Aksi Perempuan Untuk Masa Depan Indonesia - Bisnis.com"
Post a Comment